Ide Jualan Es Serut, Sikat Cuannya Yuk!

Sajian kuliner es yang populer satu ini, menjadi salah satu favorit masyarakat Indonesia sejak lama. Di mana perpaduan es serut dengan beragam toping dan varian rasa, membuatnya punya cita rasa yang menggoyang lidah. Apalagi di cuaca yang mulai terasa panas…









