jasa maklon minuman

3 Aneka Kreasi Red Velvet Drink, Legitnya Nggak Bisa Berpaling!

Ketenaran red velvet dimulai saat munculnya dessert manis berbentuk cake hadir di pasaran. Yang mana akhirnya, banyak orang kemudian tertarik untuk mencoba membuatnya dengan wajah baru lainnya seperti minuman kekinian.

Cita rasanya yang unik dan mudah diolah, membuat Anda bisa menciptakan aneka kreasi red velvet drink ala café sendiri di rumah lho! Penasaran mau cobain? Intip resep lengkapnya di sini yuk!

Baca juga : Super Easy! Sajian Olahan Es Krim Matcha, Sensasinya Tiada Dua!

Aneka kreasi red velvet drink yang rasanya jagoan!

Red Velvet Hot Chocolate

aneka kreasi red velvet drinkBahan:

 

      • 250 ml susu cair
      • 2 sdm gula pasir
      • 25 gr DCC
      • 1 sdt pasta red velvet
      • ¼ sdt bubuk kayu manis

 

Cara membuat:

Pertama. Siapkan panci. Panaskan susu cair hingga berbusa. Lalu masukkan DCC dan aduk sampai larut.

Kedua. Kemudian tambahkan dengan pasta red velvet, gula, serta bubuk kayu manis. Aduk kembali dan koreksi rasa. Matikan api dan sisihkan dulu.

Ketiga. Siapkan gelas saji, tuang minumannya ke dalam gelas.

Keempat. Red velvet hot chocolate jadi deh!

Baca juga : Solo Punya Nih! Icip-Icip Resep Wedang Asle Kuy!

Red Velvet Milkshake

aneka kreasi red velvet drinkBahan:

      • 250 ml susu vanilla
      • 200 ml yogurt plain
      • 4 sdm bubuk red velvet
      • 1 sdt bubuk coklat
      • Simple syrup sesuai selera
      • Es batu secukupnya
      • Whipped cream

 

Cara membuat:

Pertama. Siapkan blender. Selanjutnya haluskan semua bahan di atas, kecuali whipped cream sampai teksturnya lembut dan menyatu sempurna.

Kedua. Lalu matikan blender dan tuang ke dalam gelas saji. Hias dengan whipped cream di atasnya.

Ketiga. Red velvet milkshake siap dinikmati.

Baca juga : 5 Olahan Unik Iced Latte Drink, Nikmatnya Serasa Healing!

Red Velvet Frappe

aneka kreasi red velvet drinkBahan:

      • 130 ml susu full cream
      • 15 ml gula cair
      • Es batu ¾ takaran gelas
      • 30 gr red velvet powder
      • Whipped cream

 

Cara membuat:

Pertama. Siapkan blender. Masukkan semua bahan yang sudah Anda siapkan ke dalam blender, kecuali whipped cream.

Kedua. Setelah itu haluskan sampai semuanya menyatu rata. Matikan dan pindahkan ke dalam gelas saji.

Kedua. Terakhir tambahkan whipped cream di atasnya. Red velvet frappe siap dinikmati.

Aneka kreasi red velvet drink di atas, siap jadi minuman ala cafe untuk dikonsumsi sehari-hari deh!

So…jangan sampai nggak cobain pokoknya! Yuk ajak keluarga di rumah untuk ikut bikin juga!

Baca juga : Lirik Kelezatan dari 3 Kreasi Sajian Cheese Drink Ini!

Pasarkan produk dengan merek sendiri aja!

aneka kreasi red velvet drink

Banyaknya pecinta minuman kekinian di Indonesia, membuat penjualannya tidak pernah sepi pembeli. Justru ketika bermunculan produk dengan varian rasa baru, akan membuat konsumen menjadi tergiur untuk mencobanya.

Dengan begitu, membuka usaha di bidang minuman café kekinian punya nyawa yang panjang dan bisa jadi jalan ninja untuk memperoleh cuan lebih banyak lho!

Ini saatnya bagi Anda untuk bergerak dan raih pasar seluas mungkin dengan menghadirkan produk minuman café bermerek dagang sendiri. Caranya sangat mudah tinggal andalkan saja jasa maklon minuman instan yang berpengalaman dan berkredibilitas tinggi seperti CV. Putra Farma Yogyakarta.

Kami menyediakan produk minuman café kekinian dengan varian rasa red velvet dari bahan baku berkualitas premium pilihan terbaik, tanpa pengawet ataupun pewarna berbahaya apapun di dalamnya!

Berbagai macam keuntungan bisa Anda dapatkan dengan join menjadi partner usaha kami di antaranya:

      • diskusi semua kebutuhan produk;
      • membuat nama merek sesuai keinginan;
      • resep produk terjamin 100% kerahasiaannya;
      • 1 formulasi produk khusus hanya untuk 1 klien;
      • free sampel produk dengan ketentuan berlaku;
      • bebas revisi sampai menemukan formulasi yang tepat;
      • persyaratan kerja sama yang mudah;
      • bebas pilih bentuk kemasan produk (box/pouch/sachet/botol/toples);
      • formulasi produk bisa dari costumer atau perusahaan;
      • bebas biaya desain dan cetak kemasan produk sesuai keinginan;
      • pembayaran fleksibel dapat dilakukan sampai 3 kali;
      • MoU kerja sama dengan biaya yang affordable;
      • layanan kepengurusan Informasi Nilai Gizi;
      • kepengurusan Hak Kekayaan Intelektual produk;
      • pendaftaran izin edar Badan POM serta HALAL MUI;
      • masa penyimpanan produk hingga 2 tahun;
      • produksi bersistem GMP, HACCP, serta double quality control;
      • bernegosiasi masalah Harga Pokok Penjualan;
      • kami sanggup menyesuaikan dengan modal yang Anda miliki;
      • pengiriman ke seluruh Indonesia dengan berbagai ekspedisi tepercaya.

aneka kreasi red velvet drink

Maklon terlengkap dan tepercaya dengan proses yang memudahkan, cepat, aman, amanah, serta terjangkau. Untuk informasi selengkapnya, silahkan hubungi kontak CV. Putra Farma Yogyakarta.

 

Temukan kami di media sosial:

Instagram @putrafarmayogyakarta

Facebook Putra Farma Yogyakarta

LinkedIn Putra Farma Yogyakarta

Twitter @putrafarmayk

TikTok @putrafarmayogyakarta

aneka kreasi red velvet drink

 

aneka kreasi red velvet drink

 

 

Source :

Bagikan
PR- AstridPutri
PR- AstridPutri

Saya merupakan Public Relations CV PUTRA FARMA YOGYAKARTA.

Articles: 677

Newsletter Updates

Enter your email address below and subscribe to our newsletter