Astrid Putri

Astrid Putri

Mengenal Diet Dengan Isolat Protein Soya

mengenal-diet-dengan-isolat-protein-soya-2

Apa itu Isolat Protein Soya? Kedelai merupakan tanaman yanng kaya akan manfaat. Biasanya kedelai dapat dimakan secara utuh atau dijadikan berbagai macam olahan produk seperti tahu, tempe, susu kedelai, dan alternatif olahan susu dan daging lainnya. Para vegetarian, vegan, atau…

Mengenal Manfaat Bekatul Beras Merah

Bekatul Beras Merah Mengenal Manfaat Bekatul Beras Merah

Apa itu bekatul?   Bekatul adalah salah satu bahan alami yang berpotensi untuk dikembangkan lebih lanjut sebagai pangan manusia, menurut sebuah penelitian dari Institut Pertanian Bogor (IPB) yang diterbitkan oleh Jurnal Pangan. Kebanyakan orang mungkin mengira bahwa bekatul dan dedak…

Kedelai Sebagai Asupan Protein Untuk Ibu Menyusui

kedelai-sebagai-asupan-protein-untuk-ibu-menyusui-2

Masa menyusui merupakan masa yang membahagiakan sekaligus tantangan besar bagi seorang ibu pascamelahirkan. Selama periode ini, setiap ibu penting untuk selalu memerhatikan asupan gizi dan nutrisi. Pasalnya, gizi yang baik turut menentukan kualitas dan kuantitas Air Susu Ibu (ASI). Salah…

Resep Jus Untuk Golongan Darah

resep-jus-untuk-golongan-darah

Penemuan baru-baru ini di bidang penelitian nutrisi telah mengubah sebuah teori menjadi fakta. Para ilmuwan di Finlandia menemukan bahwa molekul darah dipengaruhi oleh nutrisi berbeda-beda tergantung pada golongan darah. Temuan baru yang menarik ini menunjukkan bahwa makanan tertentu termasuk jus…

Jus Pencerah Kulit

Jus Pencerah Kulit

Jus Pencerah Kulit (Glow and Smooth Skin): Bagaimana jus membantu merawat kulit menjadi lebih baik? Bagaimana mereka membantu menyehatkan kulit dari dalam? Karena pastinya perawatan kulit dari luar tidaklah cukup. Nah, jangan khawatir kami ulas jus apa saja yang bagus…

3 Jus Penurun Berat Badan

3-jus-penurun-berat-badan

Bisakah Diet dengan Jus? Menurunkan berat badan membutuhkan banyak tekad dan kesabaran. Anda perlu mengetahui cara yang tepat untuk membantu anda mencapai hasil yang diinginkan. Anda pasti sudah mendengar tentang jus yang tepat untuk menurunkan berat badan. Mengganti semua makanan…

Cara Ampuh Mengatasi PMS dengan Jus

Cara Ampuh Atasi PMS

Apa Itu PMS? Premenstrual syndrome (PMS) memiliki berbagai tanda dan gejala, termasuk perubahan suasana hati, payudara lunak, mengidam makanan, kelelahan, lekas marah, nyeri pada perut dan depresi. Diperkirakan sebanyak 3 dari setiap 4 wanita yang mengalami menstruasi telah mengalami beberapa…

7 Manfaat Luar Biasa Fiber Bagi Tubuh!

7-manfaat-luar-biasa-fiber-bagi-tubuh-2

Apa itu Fiber? Fiber adalah nutrisi nabati yang sering  disebut serat. Ini merupakan jenis karbohidrat yang berbeda dengan karbohidrat lainnya. Karbohidrat ini tidak dapat dipecah menjadi molekul gula yang mudah dicerna dan melewati saluran usus dengan utuh. Namun dalam prosesnya…

Bisnis Mudah dengan Jasa Maklon

bisnis-mudah-dengan-jasa-maklon

Apa Itu Maklon? Jasa Maklon atau disebut juga Contract Manufactoring “CM” adalah pabrikan yang membuat kontrak dengan perusahaan atau individu untuk pembuatan komponen atau produk. Bagaimana Jasa Maklon Bekerja? Pada model bisnis ini, terjadi pembuatan kontrak antara perusahaan maklon dengan…