Kalau biasanya beras merah diolah menjadi sajian nasi untuk dimakan bersama lauk pauk, ternyata sekarang inovasi minumannya juga udah ada lho!
Di mana ketika Anda mengonsumsinya, tidak hanya akan mendapati rasanya yang unik saja. Namun juga segudang manfaat baik untuk menyehatkan tubuh.
Cek selengkapnya tentang keajaiban teh beras merah di bawah ini yuk!
Baca juga : Pencernaan Kuat dengan 4 Rekomendasi Merek Susu Fermentasi
Keajaiban teh beras merah yang bisa Anda dapatkan
Menyehatkan Gigi & Tulang
Dalam teh beras merah, terkandung zat yang bagus untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi antara lain magnesium, kalsium, serta vitamin D.
Yang mana mengonsumsinya secara teratur dapat mengatasi masalah pada gigi dan tulang mulai dari gusi berdarah, sakit gigi, encok, hingga osteoporosis.
Memperkuat Metabolisme
Kandungan serat yang tinggi dalam teh beras merah, mempunyai fungsi untuk menjaga kesehatan sistem pencernaan. Di mana tubuh Anda dapat terhindar dari penyakit yang berhubungan dengan metabolisme.
Dengan metabolisme yang lancar, nutrisi dari makanan ataupun minuman yang masuk ke tubuh Anda akan berubah menjadi energi serta membantu membentuk struktur sel maupun jaringan.
Selain itu pembakaran kalori akan terjadi lebih cepat, sehingga mampu mengikis timbunan lemak tubuh. Efek baiknya tentu saja untuk menyeimbangkan kesehatan tubuh, serta berat badan dapat terjaga dengan baik.
Baca juga : Ladies! Ini Dia 5 Minuman Sehat untuk Berantas Keputihan
Mencegah Batu Ginjal
Keajaiban teh beras merah selanjutnya yakni untuk mencegah batu ginjal. Dalam beberapa studi telah mengungkapkan bahwa kandungan tinggi serat dalam teh beras merah, ternyata sangat bagus untuk mengatasi terbentuknya batu ginjal dalam tubuh.
Yang mana zat tersebut dapat membersihkan sisa-sisa makanan serta garam dalam tubuh secara lebih cepat.
Sumber Antioksidan
Teh beras merah menjadi salah satu minuman terbaik untuk melawan efek dari paparan radikal bebas lho! Karena di dalamnya terdapat senyawa antioksidan dengan jumlah yang tinggi.
Selain itu, antioksidan tersebut juga berguna untuk mengatasi beragam masalah pada kulit, mencegah tumbuhnya sel-sel kanker, menguatkan stamina, meningkatkan kecerdasan, serta melancarkan peredaran darah.
Menurunkan Kolesterol Jahat
Tubuh yang terlalu banyak menumpuk kolesterol jahat, akan mengakibatkan sejumlah masalah lainnya yang lebih berbahaya seperti penyakit jantung.
Namun dengan meminum teh beras merah secara teratur, ternyata mampu untuk menurunkan kadar kolesterol jahat dan mengurangi risiko penyakit lainnya lho!
Baca juga : 5 Minuman Alami Pendorong Metabolisme, Diet No Problem!
Mengontrol Gula Darah
Bagi pencerita diabetes, mengonsumsi makanan atau minuman yang mengandung glukosa akan berbahaya bagi tubuhnya. Karena dapat memicu kebaikan kadar pada gula darah.
Namun Anda tidak perlu khawatir! Karena kandungan rendah kalori serta gula pada teh beras merah ini, dapat menjadi solusi jitu minuman sehat yang mampu menyeimbangkan gula darah.
Di samping itu, dengan mengonsumsinya di sela waktu makan, berguna untuk mengontrol tekanan darah pada penderita diabetes.
Mendukung Diet
Keajaiban teh beras merah yang terakhir yakni berguna untuk mendukung program diet. Teh beras merah, mengandung karbohidrat kompleks yang dapat memberikan tenaga lebih banyak dan membuat perut menjadi kenyang dalam waktu lama.
Di samping itu, teh beras merah ini juga mengandung sedikit kalori. Sehingga mampu menurunkan berat badan serta membantu proses pembakaran lemak pada area khusus di bawah kulit dengan lebih cepat.
Baca juga : Tilik 4 Jenis Zat Stimulan dalam Teh yang Perlu Diketahui
Pasarkan produk minuman teh beras merah dengan merek sendiri aja.
Teh memang menjadi salah satu minuman favorit bagi masyarakat kita. Yang mana Anda bisa menemukan beragam produk teh bertebaran di pasaran Indonesia.
Rasanya yang menyegarkan dan menenangkan tubuh, selalu jadi minuman andalan di setiap saat. Bukankah sangat menarik bila teh ini dijadikan sebagai ladang usaha yang menghasilkan banyak profit?
Ini jadi saat terbaik bagi Anda untuk mewujudkannya dengan mempercayakan pembuatan produk teh incaran Anda kepada CV. Putra Farma Yogyakarta sebagai jasa maklon minuman instan yang berpengalaman dan berkredibilitas tinggi sejak 20 tahun lalu.
Dengan jasa kami, semua kebutuhan Anda akan kami siapkan dan uruskan hingga tuntas lho!
Salah satu inovasi produk teh beras merah yang bisa dipilih yakni berbentuk minuman instan praktis siap seduh. Di mana bahan baku yang kami gunakan juga sudah berkualitas premium pilihan terbaik yang bebas dari pengawet berbahaya ataupun pewarna tambahan.
Kami juga akan membantu Anda untuk meracikkan produk minumannya dengan formulasi paling mantul sesuai dengan keinginan. Anda pun bisa request untuk menambahkan beragam nutrisi lainnya, agar semakin menunjang isi kandungan di dalamnya.
Dengan memakai jasa kami, Anda akan mendapatkan banyak keuntungan di antaranya:
-
-
- diskusi semua kebutuhan produk;
- resep produk terjamin 100% kerahasiaannya;
- 1 formulasi produk khusus hanya untuk 1 klien;
- free sampel dengan ketentuan berlaku;
- bebas pilih bentuk kemasan produk (box/pouch/sachet/botol);
- formulasi bisa dari costumer atau perusahaan;
- bebas biaya desain logo dan kemasan produk sesuai keinginan;
- pembayaran dapat dilakukan sampai 3 kali;
- MoU kerja sama dengan biaya yang affordable;
- layanan kepengurusan Informasi Nilai Gizi;
- kepengurusan Hak Kekayaan Intelektual produk;
- izin edar resmi dari BPOM serta HALAL MUI;
- masa penyimpanan produk hingga 2 tahun;
- produksi bersistem GMP serta HACCP;
- bernegosiasi masalah Harga Pokok Penjualan;
- kami sanggup menyesuaikan dengan modal yang Anda miliki;
- pengiriman ke seluruh Indonesia dengan berbagai ekspedisi tepercaya.
-
Maklon terlengkap dan tepercaya dengan proses yang memudahkan, cepat, aman, amanah, serta terjangkau. Untuk informasi selengkapnya, silahkan hubungi kontak CV. Putra Farma Yogyakarta.
Temukan kami di media sosial:
Instagram @putrafarmayogyakarta
Facebook Putra Farma Yogyakarta
LinkedIn Putra Farma Yogyakarta
Twitter @putrafarmayk
TikTok @putrafarmayogyakarta
Putra Farma Yogyakarta. Harga minimum, rasa premium.
“Promo setiap pemesanan 5000 box, akan mendapatkan free 250 box all varian. Segera buat produk versi terbaik Anda yuk! Ada free ongkir dalam kota lho!”
Source :